Pengabdian Masyarakat UPPM BSMI Khitanan Massal

Pengabdian Masyarakat STIKES ISFI Banjarmasin: Khitanan Massal

26 December 2022 | Rahimah | 460 kali dilihat


Diselenggarakan oleh STIKES ISFI Banjarmasin yang berkerjasama dengan Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) Kota Banjarmasin serta didukung oleh Bank Syariah Indonesia (BSI), Dinas Kesehatan Kab. Banjar, dan Puskesmas Tatah Makmur.

Kegiatan ini berlangsung pada hari Minggu, 25 Desember 2022 di Kantor Balai Desa Tatah Layap.

Khitanan massal yang diikuti oleh 40 peserta. Berbagai macam reaksi lucu anak-anak selama pra sunat dan pasca disunat. Orangtua sangat berperan aktif dalam mendampingi anak-anaknya. Tidak hanya orang tua, mahasiswa dari STIKES ISFI juga ikut membantu mendampingi peserta Khitanan massal selama proses penyunatan. Anak-anak dan orang tua tanpak senang dengan adanya kegiatan ini.

Setelah proses skrining di hari pertama, pada hari kedua ini warga Desa Tatah Layap sangat senang dengan adanya kegiatan Khitanan massal. Harapannya STIKES ISFI Banjarmasin dapat berkunjung dan berkontribusi kembali di tahun (waktu) berikutnya.

Acara berjalan dengan lancar, dihadiri oleh Dosen, Tenaga Pendidik, dan mahasiswa STIKES ISFI Banjarmasin, BSMI, dan BNN pun turut berhadir pada kegiatan ini.(R)

Berita Lainnya


STIKES ISFI Banjarmasin Rayakan Akreditasi Prodi S1 Farmasi klinis dan komunitas"Baik Sekali" dengan Santunan ke Panti Asuhan Putri Harapan Ibu Banjarmasin

18 November 2024 | Aufa Riduan Cahyadi

Baca Selengkapnya

Mobility Program Batch 3 dari Obat Apps dilaksanakan kembali di STIKES ISFI Banjarmasin.

11 November 2024 | Aufa Riduan Cahyadi

Baca Selengkapnya

Mobility Program Batch 3 Obat Apps hari ke-2

11 November 2024 | Aufa Riduan Cahyadi

Baca Selengkapnya