Berita dan Informasi

Seminar Hasil Karya Tulis Ilmiah Dari Rumah

11 June 2020 | Aisyah | 459 kali dilihat


AKFAR ISFI - Pandemi COVID 19 semakin merabah di kota Banjarmasin, namun kehidupan harus tetap berjalan, salahsatunya roda kehidupan dibidang pendidikan. Jangan biarkan  covid 19 megahalgi mimpi mimpi generasi penerus bangsa kita. salah satunya mimpi mimpi mahasiswa AKFAR ISFI Banjarmasin. Semakin Sejak awal juni 2020, ketua komite Karya Tulis Ilmiah AKFAR ISFI Banjarmasin mengedarkan jadwal seminar hasil untuk mahasiswa semester akhir. Sebanyak 91 Orang mahasiswa menjadi peserta Karya Tulis Ilmiah T.A 2019/2020. Banyak perbedaan dalam penyelesaian Karya Tulis Ilmiah kali ini,  Karya Tulis Ilmiah Kali ini disusun tidak mengambil data secara langsung tetapi  melalui penelusuran literatur. Bahkan pada saat pelaksanaan seminar hasilpun pelaksanaan nya sangat bebeda, yang dulunya dilaksanakan secara tatap muka, kini harus dilaksanakan secara daring. Bagaimanapun keadaanya jangan sampai mengahalngi produktivitas kita. Semanagt Mahasiswa AKFAR ISFI Banjarmasin dan semoga segalnay dimudahkan. TO BE SMART CAMPUS TO CREATE SMART PEOPLE SUPPORTING BY SMART TECHNOLOGY    
Tags:

Berita Lainnya


Halal bihal seluruh yayasan pembangunan insan farmasi indonesia Banjarmasin

24 April 2024 | Eka Kumalasari

Baca Selengkapnya

Penandatangan kerjasama antara LLDIKTI Wilayah XI dengan STIKES ISFI Banjarmasin

23 April 2024 | Eka Kumalasari

Baca Selengkapnya

Liburan bersama "meningkatkan kebersamaan dan empati untuk prestasi kampus"

01 March 2024 | Eka Kumalasari

Baca Selengkapnya